KOPKAR

KOPKAR
ACTIVITY

Selasa, 06 Desember 2011

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN
KOPERASI KARYAWAN PT. ISTEM

K E P U T U S A N
No. 11/RAT/KKI-IST/II/11

T E N T A N G

PENGESAHAN LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PENGURUS KOPERASI KARYAWAN PT. ISTEM TAHUN BUKU 2010

Rapat Anggota Tahunan Koperasi Karyawan PT. ISTEM yang berlangsung di Tangerang pada hari Sabtu, 12 Pebruari 2011 setelah :

I. MENIMBANG :
a) Bahwa laporan pertanggung jawaban Pengurus Koperasi Karyawan PT. ISTEM tahun buku 2010 telah menunjukkan itikat baik untuk meningkatkan kesejahteraan anggota pada khususnya dan kemajuan daerah kerja pada umumnya, dalam rangka menggalang terlaksananya masyarakat adil makmur lahir bathin.
b) Bahwa Laporan tersebut perlu disyahkan oleh Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Karyawan PT. ISTEM.

II. MENGINGAT : Anggaran Dasar Koperasi Karyawan PT. ISTEM.

III. MEMPERHATIKAN : Saran dan pendapat Rapat Anggota Tahunan
Koperasi Karyawan PT. ISTEM.


MEMUTUSKAN

MENETAPKAN :

a) Menerima dengan baik laporan pertanggung jawaban Pengurus Koperasi Karyawan PT. ISTEM tahun buku 2010.
b) Apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.
c) Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.



Ditetapkan di : Tangerang
Pada tanggal : 12 Februari 2011

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.